Jumat, 14 Oktober 2011

cinta pertama part 2

di halaman sekolah pinggiran lapangan...

Siti                          : “murid kelas 10 memang pintar semua “
imel                       : “ya, kita di sekolah wanita sejak TK, sungguh membusankan-_-“
siti                          : “hhm.. benar, apakah kau sudah selesai ? “ ( imel sedang menghitung nomer     ramalan )
imel                       : “hhm.. claudia mendapat nomer 8 “
siti                          : “15-25. pria yang cocok untukmu adalah tipe olahragawan . hhmm.. mungkin ka bayu yang cocok untuku, dia seorang pemain basket.  “
claudia                  : “ kau bisa saja. tapi sepertinya aku tidak cocok. dia terlalu kasar.”
siti                          : “ya.. benar. mungkin ka’ mail.... tapi dia agak sedikit lial.” ( claudia malu )
putri                      : “ hei.. aku dapat noer 30. “
siti                          : “30-35. pria yang cocok untukmu adalah seorang penyuka seni. “ ( putri memandang ka rayhan )
imel                       : “siapa ya kira-kira ? “

bel berbunyi, semua murid masuk kelas. di kelas putri sekarang adalah pelajaran bahasa.inggris

miss ella               : “kenapa setiap pelajaran bahasa inggris, kalian terlihat muram ? gembiralah seperti jam istirahat.” (bu ella sambil membagikan ketas latihan)
putri                      : “waaah.... (putri senyum dan senang saat miss ella memberi kertas ke putri )
miss ella               : “jangan senyum senyum put, kamu pintar dalam bahasa inggris. tapi belajaran lain SO BAD (sangat buruk ). dasar hitam !!! ”
putri                      : “huuuh... dasar miss ella-_-“
miss ella               : “ hari ini kita belajar vocab dan grammar.” ( claudia dan imel menulis di kertas lalu di beri ke putri)
C & I                       : “ namanya rayhan. murid baru kelas 10. Tapi masa lalunya sungguh buruk. dia pasti di kutuk.” ( claudia dan imel menulis di kertas)
putri                      : “ benarkah ? “ ( putri membalasnya )
miss ella               : “ anak-anak kata ‘inspiration’, huruf A di ubah menjadi E. maka, menjadi ‘inspire’. anak anak, itu menjadi kata kerja.”
Imel                       : “2 gadis keluar dari sekolah karenanya. aku tidak percaya. jangan kau dekati dia.” (imel memotong penjelasan miss ella melalui kertas )
miss ella               : “you know ( kamu tahu ) “
murid-murid      : “yes..( ya ) “
claudia                  : “temanku dulu satu sekolah dengannya.” ( claudia berbicara dengan imel sahabat sebangkunya)
miss ella               : “ apa yang sedang kalian bicarakan ? “ ( miss ella menulis di kertas untuk claudia dan imel )
claudia                  : “ itu urusanku “ ( claudia membalasnya )
miss ella               : “ tapi aku sedang mengajar. “ ( miss ella membalas lagi)
claudia                  : “ tapi aku sedang mengajar.” ( claudia membacanya dan meliahat ke depan) “ hehehehehe.....” ( claudia dan imel tersenyum )
miss ella               : “ claudia, stand up ( berdiri ) “ ( claudia berdiri )
miss ella               : “ you are my inspiration. apa artinya ? “ ( claudia kebingungan mau menjawab apa, lalu putri memberi tahu dengan menulis di kertas dan claudia membacanya )
claudia                  : “hhhmmm... kamu adalah inspirasi ku.” claudia tersenyum.
miss ella               : “ ya.. benar. kau adalah inspirasiku. sit down ( duduk )”



segini dulu ya ? :) maaf kalo ada kata-kata yang kurang jelas. dan urutannya aneh. hehehe :D sekian

2 komentar: